Tanah longsor_ telah terjadi di Kp. Pasir Menjul RT 001/002 Desa Pasir Jaya Kecamatan Cigombong, menurut laporan hasil assesmen kejadian ini di akibatkan hujan deras yang cukup tinggi mengakibatkan tebingan setinggi 3 M lebar 4M Longsor dan menjebol bagian kamar rumah.

■ TERIMA LAPORAN
Hari       :  Rabu
Tanggal :  28 april 2021
Waktu    :  19.35 wib
Sumber  :  Aparat Desa

■ WAKTU KEJADIAN PADA
Hari        : Rabu
Tanggal : 28 april 2021
Waktu.   : 17. 40 wib

■ KORBAN TERDAMPAK
1 unit Rumah Rusak Ringan (RR)
Atas nama pemilik :
– Ibu Sutianah (1 KK/ 3 Jiwa)

■ KEBUTUHAN DASAR :
1. Terpal

■ LANGKAH YG DI LAKSANAKAN TRC BPBD KAB BOGOR
1. Koordinasi dengan aparat setempat
2. Melakukan tindakan yang di perlukan sesuai standar operasional (sop) Kebencanaan
3. Melakukan Pendataan (Assessment)
4. Melakukan Analisa di TKM

■ APARAT YG TERLIBAT DI LAPANGAN :
1. TRC BPBD KAB. BOGOR
2. Aparat Desa Setempat
3. Masyarakat

laporan hasil akhir adalah tebingan longsoran harus segera Di pondasi atau Di bronjong untuk antisipasi longsoran susulan, Material Longsoran sudah Di bersihkan secara gotong royong oleh warga dan aparat setempat.
Rumah masih bisa di huni oleh pemilik dan keluarga.

Mari jaga diri jaga sesama, saling tolong menolong menangani Bencana maupun Virus yang sedang mewabah saat ini covid-19.

Bersama kita pasti bisa.

Salam Tangguh Salam Kemanusiaan.

BPBD KABUPATEN BOGOR
Alamat : Jl. Raya Tegar Beriman No. 1 Kelurahan Pakansari, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor.
☎ : (021) 87914800 / Fax : (021) 87914900
Handphone : 0812-1010-9002
Instagram :@bpbdkabbogor
Website : https://bpbd.bogorkab.go.id

Waspada Tanah Longsor di Desa Pasir Jaya Kecamatan Cigombong