Minggu 4 September 2022,10 kampung di Kecamatan Ciomas Kabupaten Bogor Mengalami Bencana Angin Kencang yang Terjadi Hari Minggu Lalu.Setidak nya puluhan Rumah yang Terdampak dari bencana tersebut Masih bisa untuk ditinggali walau mengalami cukup parah kerusakan. dari insiden tersebut banyak material kerugian yang di dapat oleh warga,teringat kerusakan yang cukup parah untuk insiden tersebut.namun hasil kajian tersebut tidak ada korban jiwa yang di dapati oleh warga. ■ LAPORAN LENGKAP TEAM REAKSI CEPAT ■ KRONOLOGIS KEJADIAN Di sebabkan Hujan yang disertai angin Kencang sehingga berdampak pada beberapa unit rumah mengalami kerusakan di wilayah tersebut. ■ TERIMA LAPORAN Hari         : Senin Tanggal  : 05 September 2022 Waktu     : 07 : 00 WIB Sumber  : Staf Desa ■ WAKTU KEJADIAN PADA Hari        : Minggu Tanggal : 04 September 2022 Waktu    : 16 : 30 WIB ■ LOKASI/TEMPAT KEJADIAN Kampung : - Kampung Sukamulya RT 02 ,03,05/ RW 04 - Kampung Sinarmulya RT 01,03,04 ,05,06/ RW 05 - Kampung Duren RT 01 ,02,03,04,/ RW 06 - Kampung Sukamekar RT 01,02,04/ RW 09 - Kampung Neglasari RT 01 & 02 / RW 12 - Kampung Margabakti RT 04,05/ RW 07 - Kampung Sukarapih RT 02/ RW 08 - Kampung Bojong Menteng RT 04/ RW 01 - Kampung Ciomas Harapan RT 03/ RW 02 - Kampung Bumi Panggugah RT 04/ RW 10 Desa/Kel : Ciomas Kecamatan : Ciomas Kabupaten : Bogor ■ KORBAN TERDAMPAK Kampung Sukamulya - RT 02 / RW 04 5 Unit Rumah Rusak Ringan ( 5 KK 20 Jiwa ) 1 Unit Rumah Rusak Sedang ( 1KK 4 Jiwa ) Atas nama : Ibu. Dewi - RT 03 / RW 04 : 3 Unit Rumah Rusak Ringan ( 3 KK 15 Jiwa ) - RT 05 / RW 04 : 3 Unit Rumah Rusak Ringan ( 3 KK 12 Jiwa ) Jumlah terdampak : 12 KK 51 JIWA Kampung Sinarmulya - RT 01 / RW 05 : 5 Unit Rumah Rusak Ringan ( 5 KK 20 Jiwa ) - RT 03 / RW 05 : 1 Unit Rumah Rusak Ringan ( 1 KK 5 Jiwa ) - RT 04 / RW 05 : 3 Unit Rumah Rusak Ringan ( 3 KK 12 Jiwa ) - RT 05 / RW 05 : 3 Unit Rumah Rusak Ringan ( 3 KK 15 Jiwa ) - RT 06 / RW 05 : 11 Unit Rumah Rusak Ringan ( 11 KK 44 Jiwa ) Jumlah Terdampak : 23 KK 96 JIWA Kampung Duren - RT 01 / RW 06 : 8 Unit Rumah Rusak Ringan ( 8 KK 32 Jiwa ) 1 Unit Rumah Rusak Sedang ( 1KK 5 Jiwa ) Atas nama : Syamsul Bahri - RT 02 / RW 06 : 12 Unit Rumah Rusak Ringan ( 12 KK 48 Jiwa ) - RT 03 / RW 06 : 12 Unit Rumah Rusak Ringan ( 12 KK 49 Jiwa ) 1 Unit Rusak Sedang ( 1KK 6 Jiwa ) Atas nama :- Endang - RT 04 / RW 06 : 5 Unit Rumah Rusak Ringan ( 5 KK 20 Jiwa ) 1 Unit Rumah Rusak Berat ( 1 KK 5 Jiwa ) Atas nama :- Herul Jumlah terdampak : 40 KK 165 JIWA Kampung Sukamekar - RT 01 / RW 09 : 7 Unit Rumah Rusak Ringan ( 7 KK 28 Jiwa ) - RT 02 / RW 09 : 3 Unit Rumah Rusak Ringan ( 3 KK 12 Jiwa ) - RT 04 / RW 09 : 5 Unit Rumah Rusak Ringan ( 5 KK 20 Jiwa ) Jumlah terdampak : 14 KK 60 JIWA Kampung Neglasari - RT 01 / RW 12 : 1 Unit Rumah Rusak Ringan ( 1 KK 4 Jiwa ) - RT 02 / RW 12 : 5 Unit Rumah Rusak Ringan ( 5 KK 20 Jiwa ) Jumlah terdampak : 6 KK 24 JIWA Kampung Margabakti - RT 04 / RW 07 : 2 Unit Rumah Rusak Ringan ( 2 KK 8 Jiwa ) - RT 05 / RW 07 : 3 Unit Rumah Rusak Ringan ( 3 KK 12 Jiwa ) 2 Unit Rumah Rusak Sedang Atas nama : - Muliawan (1 KK 4 Jiwa) - Suntaya ( 1 KK 4 Jiwa) Jumlah terdampak : 7 KK 28 JIWA Kampung Sukarapih - RT 02 / RW 08 : 3 Unit Rumah Rusak Ringan ( 3 KK 12 Jiwa ) 1 Unit Rumah Rusak Sedang ( 1KK 4 Jiwa ) Atas nama : Rosidah Jumlah terdampak : 4 KK 16 JIWA Kampung Bojong Menteng - RT 04 / RW 01 : 1 Unit Rumah Rusak Ringan ( 1 KK 4 Jiwa ) Kampung Ciomas Harapan - RT 03 / RW 02 : 1 Unit Rumah Rusak Ringan ( 1 KK 4 Jiwa ) Kampung Bumi Panggugah - RT 04 / RW 10 : 2 Unit Rumah Rusak Ringan ( 2 KK 8 Jiwa ) ■ ANALISA : - Secara Keseluruhan kerusakan yang terjadi pada bagian atas bangunan - Tidak terdapat korban luka-luka pasca kejadian angin kencang ■ SITUASI AKHIR : - masih terdapat rumah yang belum diperbaiki - pohon yang tumbang saat ini sudah di evakuasi oleh tim trc & dibantu warga setempat Mari jaga diri dan sesama, saling tolong menolong menangani Bencana maupun Virus yang sedang mewabah saat ini. Bersama kita pasti bisa. Salam Tangguh Salam Kemanusiaan. BPBD KABUPATEN BOGOR Alamat : Jl. Raya Tegar Beriman No. 1 Kelurahan Pakansari, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor. ☎ : (021) 87914800 / Fax : (021) 87914900 Handphone : 0812-1010-9002 Instagram :@bpbdkabbogor