Banjir di Kecamatan Cibinong Kabupaten Bogor
26-04-2022
21
■ KRONOLOGIS KEJADIAN
Disebabkan hujan dengan intensitas tinggi mengakibatkan air sungai Balong jantung meluap menggenangi jalan dan halaman pemukiman warga serta menyebabkan 1 kendaran roda 4 terperosok kedalam kali
■ TERIMA LAPORAN
Hari : Senin
Tanggal : 25 April 2022
Waktu : 21 : 15 WIB
Sumber : warga setempat
■ WAKTU KEJADIAN PADA
Hari : Senin
Tanggal : 25 April 2022
Waktu. : 21 : 15 WIB
■ LOKASI/TEMPAT KEJADIAN
Kampung : Perum Dian Asri 2 Rt. 02/05
Desa/kel : Pabuaran
Kecamatan : Cibinong
Kabupaten : Kab Bogor
■ DAMPAK
Diperkirakan Kerusakan Hasil Kaji Cepat
- 70 unit rumah terdampak 70kk/350 jiwa
- 1 unit mobil type Daihatsu Grandmax , No Pol: B 1168 EFG A/n : BPK Dian
■ ANALISA
Air yang menggenangi jalan menyebabkan aliran sungai tidak begitu terlihat membahayakan kendaran yang sedang melintas
■ KONDISI SAAT INI
Untuk saat ini banjir yang menggenangi pemukiman telah berangsur surut dan mobil yang terjatuh kedalam sungai telah di evakuasi oleh tim di lapangan.
Mari jaga diri dan sesama, saling tolong menolong menangani Bencana maupun Virus yang sedang mewabah saat ini.
Bersama kita pasti bisa.
Salam Tangguh Salam Kemanusiaan.
BPBD KABUPATEN BOGOR
Alamat : Jl. Raya Tegar Beriman No. 1 Kelurahan Pakansari, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor.
☎ : (021) 87914800 / Fax : (021) 87914900
Handphone : 0812-1010-9002
Instagram :@bpbdkabbogor