BOGOR, (26/08/2016) Terjadi Kebakaran pada Pukul 08.20 WIB. Lokasi kejadian di Jln. Pemuda Perumpung Rt. 01/02 Desa Gunung Sindur Kecamatan Gunung Sindur Kabupaten Bogor. Objek yang terbakar toko meubel, atas nama pemilik Liantje. Asal api diperkirakan dari konsleting listrik. Api berhasil di padamkan sekitar Pukul 11.25 WIB, oleh 2 Unit Tim Pemadam Kebakaran BPBD Kabupaten Bogor. Situasi akhir sudah kondusif dan tidak terdapat korban jiwa, untuk kerugian belum dapat diperkirakan.
Kebakaran di Gunungsindur (Toko Meubel) - 26 Agustus 2016
03-07-2017
61